Bagi Anda yang mencoba peruntungan di bisnis odong-odong dengan memanfaatkan mobil tua Anda, tidak perlu khawatir. Namun tentunya, jika Anda memiliki mobil yang berusia lebih tua, Anda memerlukan perawatan ekstra agar mobil Anda tetap memiliki performa yang prima. Berikut ini adalah 3 tips yang bisa Anda ikuti untuk menjaga kehandalan mobil tua Anda:
1. Bersihkan Mobil Secara Teratur
Yang dimaksud dengan membersihkan di sini
bukan sekedar mengelap bagian luarnya saja, tapi juga membersihkan
hingga ke semua bagian yang bisa Anda jangkau. Selain demi kenyamanan Anda, membersihkan mobil bisa
membuat Anda menemukan masalah-masalah lain yang mungkin ada pada
kendaraan Anda. Tentunya mesin juga akan lebih baik dalam keadaan bersih. Seperti layaknya pada saat kita selesai mandi, tentunya kita akan lebih segar. :P
Untuk mobil yang berusia lebih dari 10
tahun, ganti oli dilakukan baiknya setiap 2500 km. Hal ini bertujuan agar tingkat emisi dapat
ditekan dan meringankan beban kinerjanya. Untuk proteksi optimal,
sebaiknya gunakan oli dengan kekentalan SAE 10- 40 W atau 15-40 W.
Penampilan luar dari mobil merupakan salah satu daya tarik utama. Terlebih Anda menggunakannya untuk usaha odong-odong. Anak-anak akan lebih tertarik dengan warna yang lebih terkesan "childish" atau kekanak-kanakan. Cara paling sederhana adalah dengan menggunakan
compound untuk membuat mobil terlihat mengkilat, atau mengecat ulang
jika cat mobil sudah terlihat kusam atau banyak goresan. Nah, dalam odong-odong pengecatan / air brush mobil juga memiliki seni tersendiri. Yaitu dengan menggambarnya dengan gambar-gambar yang disukai anak-anak.
Informasi mengenai service dan pembuatan mobil odong-odong, silakan hubungi:
Kereta Mini Indonesia
Jl. Pisangan Raya No. 13
Desa Satria Mekar, Tambun Utara
Bekasi, 17510
Tlpn. 021-29259585
Fax. 021-29259584
CP: Bapak Hendra
SMS & WA : 08118408787
Jl. Pisangan Raya No. 13
Desa Satria Mekar, Tambun Utara
Bekasi, 17510
Tlpn. 021-29259585
Fax. 021-29259584
CP: Bapak Hendra
SMS & WA : 08118408787
No comments:
Post a Comment